Selama Maret 2018, arus lalu lintas penumpang transportasi udara, 13 kali lipat lebih tinggi dibandingkan transportasi laut. - Badan Pusat Statistik Kabupaten Sukamara

Laporkan! Jika terjadi hal-hal yang kurang berkenan atau petugas meminta imbalan/tip. Kami ingin memberikan pelayanan terbaik. ||

Telah hadir "Kabupaten Sukamara Dalam Angka 2024", unduh di sini. Konsultasikan statistik dan pengaduan sekarang lebih mudah, WhatsApp kami di 0811 50 6206.

Survei Kepuasan Kami ada di http://s.bps.go.id/SKDSukamara25 ||

Selama Maret 2018, arus lalu lintas penumpang transportasi udara, 13 kali lipat lebih tinggi dibandingkan transportasi laut.

Selama Maret 2018, arus lalu lintas penumpang transportasi udara, 13 kali lipat lebih tinggi dibandingkan transportasi laut.Unduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 2 Mei 2018
Ukuran File : 0.15 MB

Abstraksi

  • Jumlah penumpang transportasi laut turun 3,43 persen dari 12.944 orang (Februari 2018) menjadi 12.500 orang (Maret 2018).
  • Jumlah penumpang transportasi udara naik 9,80 persen dari 150.133 orang (Februari 2018) menjadi 164.842 orang (Maret 2018).
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Sukamara(BPS-Statistics Sukamara Regency)Jl. Tjilik Riwut Km. 8

5 Sukamara 74714Homepage: http://sukamarakab.bps.go.id

E-mail: bps6206@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik